
BIDANG STUDI :
INDONESIAN STUDIES
Selamat datang di ruang Indonesian Studies. Ruang website ini merupakan ruang yang akan kita gunakan, dan menjadi alat bantu untuk memahami keindonesiaan secara menyeluruh dalam berbagai aspeknya. website ini merupakan panduan dan pengantar untuk studi keindonesiaan.
1. INDONESIAN STUDIES [Kajian Keindonesiaan] :
Indonesian Studies atau kajian Indonesia adalah bidang studi yang akan mempelajari, mengeksplorasi, mendalami dan memahami keindonesiaan dalam berbagai aspek kehidupan bangsa.
Aspek-aspek keindonesiaan tersebut meliputi: profile Indonesia, lembaga-lembaga tinggi negara, kementrian, lembaga-lembaga setingkat menteri, lembaga pemerintah non-departemen [LPND], peta pemerintah daerah di Indonesia, Badan Usaha Milik Negara [BUMN], perwakilan negara [Kedutaan & Konsulat Jenderal], sumber daya alam, pariwisata, sosial budaya dan Investasi.
2. TUJUAN PEMBELAJARAN :
1. Memiliki wawasan keindonesiaan dalam berbagai aspeknya.
2. Mampu mengeksplorasi dan mengkaji budaya-budaya dan ?kekayaan? Indonesia.
3. Mampu menganalisa dan mendeskripsikan berbagai budaya di Indonesia.
4. Membuat laporan tertulis tentang salah satu wilayah di Indonesia, mendeskripsikan dan menyusun sebuah laporan tertulis atas hasil penelitiannya.
5. Pada akhir periode pembelajaran, secara bersama-sama mengkolaborasikan karya-karya yang telah disusun dalam sebuah web-blog sebagai pencapaian wawasan bersama akan keindonesiaan.
3. FOKUS PEMBELAJARAN : [ http://www.indonesia.go.id/ ]
1. Profile Indonesia
2. Lembaga-lembaga tinggi negara
3. Kementrian
4. Lembaga-lembaga setingkat menteri
5. Lembaga Pemerintah Non-Departemen [LPND]
6. Peta Pemerintah Daerah di Indonesia
7. Badan Usaha Milik Negara [BUMN]
8. Perwakilan Negara [Kedutaan & Konsulat Jenderal]
9. Sumber Daya Alam
10. Pariwisata & Sosial Budaya
11. Investasi
4. METODE PEMBELAJARAN :
1. Presentasi 1
2. Penelitian & eksplorasi budaya ? budaya di Indonesia
3. Presentasi 2 [personal & group]
4. Diskusi
5. Evaluasi
5. SUMBER / REFERENSI :
Referensi Primer :
# Portal Indonesia : http://www.indonesia.go.id/
# Indonesia di Wiki. : http://id.wikipedia.org/wiki/Indonesia
Referensi Tambahan :
# http://www.gimonca.com/sejarah/sejarah.shtml [an online timeline of Indonesian history]
# http://id.wikipedia.org/wiki/Sejarah_nama_Indonesia
# http://id.wikipedia.org/wiki/Sejarah_Nusantara
Referensi Propinsi ? Propinsi di Indonesia :
# Jakarta : http://www.jakarta.go.id/
# Banten : http://www.banten.go.id/
# Yogyakarta : http://www.jogjaprov.go.id/
# Jawa Barat : http://www.jabar.go.id/
# Jawa Timur : http://www.jatim.go.id/
# Jawa Tengah : http://www.jawatengah.go.id/
# NAD : http://www.nad.go.id/
# Bali : http://www.bali.go.id/
# Sumatera Utara : http://www.sumutprov.go.id/
# Bengkulu : http://www.bengkulu.go.id/
# Riau : http://www.riau.go.id/
# Kepulauan Riau : http://www.kepriprov.go.id/
# Sumatera Barat : http://www.sumbarprov.go.id/
# Sumatera Selatan : http://www.sumsel.go.id/
# Bangka Belitung : http://www.bangkabelitungprov.go.id/
# Jambi : http://www.pempropjambi.go.id/
# Lampung : http://www.lampung.go.id/
# Papua : http://www.papua.go.id/
# Papua Barat : http://www.papuabaratprov.go.id/
# Gorontalo : http://www.gorontalo.go.id/
# Kalimantan Barat : http://www.kalbar.go.id/
# Kalimantan Selatan : http://www.kalselprov.go.id/
# Kalimantan Tengah : http://www.kalteng.go.id/
# Kalimantan Timur : http://www.kaltimprov.go.id/
# Maluku : http://www.malukuprov.go.id/
# Maluku Utara : http://www.malukuutaraprov.go.id/
# Sulawesi Tenggara : http://www.sultra.go.id/
# Sulawesi Utara : http://www.sulut.go.id/
# Sulawesi Selatan : http://www.sulsel.go.id/
# Sulawesi Tengah : http://www.sulteng.go.id/
# Sulawesi Barat : http://www.sulbar.com/
# Nusa Tenggara Barat : http://www.ntb.go.id/
# Nusa Tenggara Timur : http://www.nttprov.go.id/
6. PENILAIAN :
1. Tugas Pribadi 1 (Konsep)
2. Tugas Pribadi 2 (Konsep)
3. Quis 1 (Knowledge)
4. Quis 2 (Knowledge)
5. Tugas Kelompok (Skill)
6. Presentasi Kelompok (Presentasi)
6.1. Kriteria penilaian presentasi kelompok [lihat file di bawah ini] :
![]() |
Panduan Penilaian Presentasi.pdf Size : 0.008 Kb Type : pdf |
6.2. Hasil Karya Indonesian Studies dari siswa :
![]() |
Selamat datang di Yogyakarta.pdf Size : 0.659 Kb Type : pdf |